SHINEE

SHINEE

Sabtu, 03 Desember 2011

Belajar Tulisan Hangul

 1. Huruf vokal dan konsonan Hangul 
Hangul adalah nama resmi Bahasa Korea yang dipakai oleh Bangsa Korea setelah diciptakan oleh Raja Agung Sejong, Dinasti Chosun pada tahun 1443. Jumlah huruf Hangul adalah 24 yang terdiri atas 10 huruf vokal dan 14 huruf konsonan.


 
 
Cara penulisan Bahasa Korea Hangul dilakukan setelah menggabungkan huruf vokal dan konsonan untuk membentuk satu suku-kata seperti bahasa asing lainnya, dan dituliskan dari kiri ke kanan atau dari atas ke bawah.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar